Meskipun terdengar sangat sepele, teka teki yang sudah turun temurun ini tidak bisa dijawab begitu saja. Jika seluruh warga yang ada di bumi di voting, bisa jadi hasilnya adalah masih fifty fifty.
Ayam dulu apa telur dulu ? Sebuah teka teki turun temurun yang selalu seru untuk diperdebatkan. Dari jaman penjajahan Belanda hingga Indonesia merdeka, pertanyaan ini tidak pernah bosan untuk dikaji. Jika sedang asik ngumpul bersama teman, diselingi dengan pertanyaan seperti, dijamin mereka bakalan berhenti main gadgetnya gengs.
Meskipun terdengar sangat sepele, teka teki ayam atau telur duluan tidak bisa dijawab begitu saja. Jika seluruh warga yang ada di bumi di voting, bisa jadi hasilnya adalah masih fifty fifty. Mari kita bahas dulu masing-masing jawaban dengan sudut pandang yang agak miring.
Telur Lebih Dulu Daripada Ayam
Jawaban telur adalah yang lebih dulu ada ketimbang ayam, terdengar masuk akal. Alasan yang paling logis namun tidak memiliki dasar ilmiah adalah karena penyebutan namanya, Telur Ayam. Jikalah memang ayam adalah yang lebih dulu ketimbang telur, sudah pasti orang-orang akan menyebutnya Ayam Telur. Just kidding gengs.
Telur dulu apa ayam dulu, hayoo |
Baca Juga : Nggak Masuk Akal, Pria Ini Laporkan Produsen Beras Karena Gula Darah NaikMereka yang berpendapat bahwa telur lebih dulu ada daripada ayam tidaklah memiliki dasar yang kuat. Hanya berdasarkan opini belaka, dan sangat mudah sekali untuk disangkal. Kalau tidak percaya, coba saja berikan alasan kalian di kolom komentar, jika kalian berpendapat bahwa telur itu cikal bakalnya ayam.
Ayam Itu Lebih Dulu Daripada Telur
Jawaban ayam adalah yang lebih dulu ada ketimbang telur, ini yang terdengar lebih masuk akal. Secara gengs, jika tidak ada ayam ya mana mungkin ada telur. Kan yang bertelur itu ayam, bukan yang berayam itu telur. hehehe
Ayam lebih dulu daripada telur |
Baca Juga : Lomba 17an Yang Paling Haram Buat Anak Kecil Tonton/Ikuti
Finally, teka teki selama ratusan tahun ini pun berhasil terpecahkan. Ayam lebih dulu dari telur. Mulai sekarang, jangan ada lagi yang jontos-jontosan karena masalah ini ya gengs.
Sumber : Dari berbagai sumber
Editor : Bang Bob
Post A Comment: